PT Omega Softindo menghadirkan sebuah aplikasi payroll bernama Omegasoft Payroll yang sudah digunakan oleh berbagai perusahaan selama belasan tahun dan membuktikan eksistensi program di dalamnya hingga saat ini. Penggunaan aplikasi yang mudah oleh siapa saja membuat program ini cocok digunakan untuk seluruh perusahaan dari semua bidang tanpa memandang besar kecilnya usaha. Selain itu, tingkat akurasi yang tajam membuat aplikasi ini sangat diandalkan dan tidak membuat khawatir akan adanya kesalahan perhitungan.
Aplikasi penggajian memiliki 7 modul program yang perlu anda ketahui, yaitu:
- Modul Pegawai -> Berisi informasi seputar data karyawan.
- Modul Absensi -> Berisi hal-hal menyangkut kehadiran, daftar lembur, libur dan cuti.
- Modul Gaji -> Berisi gaji pokok dan bonus.
- Modul Pajak -> Disesuaikan dengan aturan pemerintah.
- Modul Jamsostek -> Berisi iuran Jamsostek.
- Modul Pengobatan -> Berisi tunjangan pengobatan.
- Modul pinjaman -> Berisi data pengelolaan pinjaman karyawan pada bank.
Itulah sebabnya Omegasoft Payroll dikatakan sebagai aplikasi perhitungan gaji yang lengkap dan akurat berkat kelengkapan modul terpadu yang tersedia. Dan soal fleksibilitas data atau komponen perhitungan gaji, Omegasoft Payroll sangat mudah disetup sesuai kebutuhan setiap penggunanya. Jadi tidak salah jika aplikasi payroll ini patut anda coba untuk melakukan perhitungan gaji karyawan yang berkerja di perusahaan anda supaya perhitungan yang dilakukan akan tepat dan akurat.